Skill apa Saja Yang Harus diKuasai Backend Developer? ~ Prayogo Official

Inspira Karya Cipta

10.3.21

Skill apa Saja Yang Harus diKuasai Backend Developer?

Apa saja sih sebetulnya kemampuan yang harus dimiliki oleh seorang backend developer. Tean-tean yuk kita lanjutin bhasan tentang backend developer, setelah sebeluny akita bahas tentang apa itu backend dan apa tugasnya. Kini kita lihat yuk apa saja sih skill atau kemampuan backend web developer ini.

Nah skill apa saja sih yang harus dipunyai oleh backend developer, setidaknya ada 2 kategori skill yaiyu Hardskill dan softskill:

HARD SKILL

1. Menguasai Bahasa Pemrograman Backend

 Sebetulnya banyak sekali bahasa pemrograman yang dgunakan para backend enginer di dunia, namun yang masih banyak adalah bahasa pemrograman PHP sebagai bsa pemrograan secara umum.

Masih banyak bahasa pemrograman yang bisa digunakan seperti : Ruby, python, Node js, dan lain sebagainya. Tidak perlu dikuasai semuanya tapi cukup yang kita butuhkan sesuai dengan produk yang aan kita buat.

2. Mempelajari Pembuatan basis Data

seperti yang kita ketahui bahwa basis data atau database terbagai atas 2 yaitu relational database dan non-relational.Untuk membuat database pada web server, masih banyak yang menggunakan, MSQL, Oracle, Postgre. 

Untuk Non SQL adalah datalain yang seperti Redis, Mongo DB, Casandra dan lain-lain. Disini intinyamengerti dan paham struktur database. Jikabelum makan akan kesulitan nantinya.

3. Mahir Menggunaka API

Apa sih API itu, API atau Apliction Programing Interface.yaitu antar muka yang menghubungkan antra client dan server. yaitu data dapat ditampilkan kepada user yang berasal dari server. Format yang sering digunakan untuk menampilkan API adalah XML, dan JSON. Banyak sekali dokumentasi dan Tutorial yang dapat membantu dalam mempelajari menggunakan  API dengan baik dan benar.

4.Pelajari Penggunaan Framework

Penggunaan Frame work penting untuk proses pengembangan perangkat lunak . Framework PHP merupakan framework yang banyak digunakan saat ini untuk membuat website dinamis engan metode MVC

seperti Framework PHP yaitu Laravel, CodeIgniter,Simfoni, dan lainya. Kalau PHP juga banyak digunakan untuk sistem database yang dapat disingkronkan dengan MSQL.

5. Paham Berbagi Jenis Server

Dikarenakan Backend berhubungan langsung dengan server, maka harus mengena terlebih dahulu apa itu server , serta jenisnya. Dan juga harus belajar mengenai penggunaan HTTP untuk pengembangan web server lebih lanjut.

Nah itu teman-teman skill yang hars dimiliki oleh backend developer, semoga bermanfaat yaa. 

Share:

0 Post a Comment:

Posting Komentar

My Channel

Podcast

MY SCHEDULE

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.